Kota Yamagata yang dulunya merupakan kota kastil kini berubah menjadi kota cantik di barat daya kawasan Tohoku. Di samping bangunan tradisional khas Jepang yang indah, Anda juga bisa menemukan sebuah warisan negara yang berbeda dari bangunan lainnya yaitu Bunshokan atau Museum Daerah Prefektur Yamagata. Bangunan bergaya Renaisans Inggris ini berdiri pada tahun 1916 sebagai bangunan pemerintahan prefektur Yamagata dan juga sebagai aula pertemuan daerah. Bangunan yang sekarang masih berdiri kokoh ini merupakan hasil restorasi yang dilakukan pada tahun 1995. Bangunan berarsitektur cantik ini tidak mengenakan biaya masuk bagi setiap pengunjungnya dan bisa dengan mudah dituju dengan bus dari Stasiun Yamagata.
Museum Daerah Prefektur Yamagata
Bangunan bergaya renaisans Inggris di Kota Yamagata

Oleh Febry Fawzi
Community writer

Selamat datang di Bunshokan atau Museum Daerah Prefektur Yamagata

Sebuah bangunan bergaya Renaisans Inggris yang indah dengan taman yang cantik

Kantor informasi dengan menyediakan brosur berbahasa Inggris secara gratis

Tangga menuju lantai dua

Sebuah aula yang dari dulu hingga sekarang digunakan untuk pertunjukkan seni dan berbagai acara

Ruang pameran

Artefak-artefak unik dan kostum tradisional

Pameran pakaian tradisional

Artefak yang unik dan pakaian tradisional

Artefak yang unik dan pakaian tradisional

Pengunjung yang sedang melihat-lihat pameran

Ruang meeting yang klasik

Diorama dari kegiatan sehari-hari di gedung bekas kantor prefektur

Sebuah halaman cantik di tengah komplek

Beranda depan dengan pemandangan Kota Yamagata
Eksplor sekitar
Tinggalkan komentar
0 total komentar
Pesan perjalanan
Find a nearby hotel
Explore some of the best nearby hotels and deals for the perfect place to stay in Japan.
Artikel Teratas
-
1
Yuk, Berkunjung ke Cafe Rosso
Shimane -
2
Area Tokyo yang Tak Pernah Terbayangkan
Tokyo -
3
O-sechi Jepang
Kuliner -
4
Starbucks Dazaifu oleh Kengo Kuma
Fukuoka -
5
Bandara Haneda Dan Narita
Rencana -
6
Rumah Tua, Hakodate
Hokkaido -
7
Panduan Wisata ke Jepang
Tokyo -
8
10 Aktivitas Paling Menarik di Saga
Saga -
9
Joe Okada, Sang Samurai Terakhir
Kyoto -
10
Restoran Bandara Naha
Okinawa
-
1
Panduan Bea Cukai Jepang
Rencana -
2
Patung Hachiko di Shibuya
Tokyo -
3
Panduan Iklim dan Cuaca Jepang
Rencana -
4
Panduan Membawa Obat ke Jepang
Rencana -
5
10 Tempat Menarik di Ibaraki
Ibaraki -
6
Festival Cahaya Nabana no Sato
Mie -
7
MyMizu, App Isi Ulang Air Gratis
Kuliner -
8
Tokyo Game Show 2020
Chiba -
9
Nomor Telepon Darurat di Jepang
Rencana -
10
Skytree dan Kembang Api Sumidagawa
Tokyo