region image

Tohoku Area

Aomori

Terdapat di ujung Utara Honshu, pulau terbesar di Honshu, Tohoku merupakan wilayah yang terkenal dengan musim dingin dan salju lebat. 

Untuk melawan dingin, anda bisa mencoba onsen yang menghadap Samudra Pasifik di dataran tinggi Azuma, atau ke kota pemandian air panas Ginzan Onsen. Selain onsen, pemandangan pedesaan dengan pegunungan dan danau yang indah adalah hal biasa di tempat ini. Nikmati keindahan tempat wisata seperti danau Tazawa yang sangat cantik saat musim gugur.

Selain kekayaan alam, lihat juga sejarah samurai Tohoku dan resapi suasasa ceria di festival terkenal seperti Aomori Nebuta Matsuri dan Akita Kanto Matsuri.

Destinasi di Tohoku