Saya melewati gerbang kuil yang sangat cantik ini di bagian sebelah utara Kyoto beberapa kali, akan tetapi tidak penah memasukinya hingga akhir-akhir ini, tertarik dengan warna musim gugur yang indah, Saya dapat melihat hingga ke balik dinding. Kuil Goryo berasal dari Zaman Heian, dan dipercaya sebagai tempat bermulainya perang Onin. Saat ini menyelenggarakan festival tahunan lengkap dengan pakaian dan kuda periode jaman itu, dan pasar bekas bulanan kecil. Saya tertarik dengan patung yang tidak biasa menampilkan lima anak kecil dan jambangan besar - Saya tahu pasti ada cerita menarik di balik itu!
Musim gugur di Kuil Goryo Kyoto
Sinar matahari membuat daun bercahaya di atas patung menarik

Oleh Cathy Cawood
Community writer

Translated by Dian Retno Mayang Sari
Community writer

Saya tidak mengetahui cerita di balik patung ini, tetapi ingin mengetahuinya! (Foto: )

Terdapat patung menarik dengan lima anak kecil dan jambangan besar (Foto: )

Aula utama kuil yang indah (Foto: )

Gingko, maple, dan sakura bercahaya terang di bawah sinar matahari (Foto: )

Daun berguguran sepanjang sisi aula utama (Foto: )

Gentong sake (Foto: )

Gerbang batu di bawah pohon maple tinggi (Foto: )

Barisan lentera batu (Foto: )

Daun berserakan di jalan setapak terowongan kecil atau gerbang merah (Foto: )

Daun maple orange berlatar belakang kayu gelap atap (Foto: )

Cabang daun merah bergantungan melewati bangunan kecil kuil (Foto: )

Kayu ema (Foto: )

Pohon gingko kuning tinggi menangkap sinar matahari (Foto: )

Terdapat kursi di bawah bangunan panggung besar ini (Foto: )

Salah satu penjaga gerbang (Foto: )

Pintu gerbang kuil (Foto: )
Eksplor sekitar
Tinggalkan komentar
0 total komentar
Pesan perjalanan
Find a nearby hotel
Explore some of the best nearby hotels and deals for the perfect place to stay in Japan.
Artikel Teratas
-
1
Yuk, Berkunjung ke Cafe Rosso
Shimane -
2
10 Aktivitas Paling Menarik di Saga
Saga -
3
Bandara Haneda Dan Narita
Rencana -
4
Restoran Bandara Naha
Okinawa -
5
Joe Okada, Sang Samurai Terakhir
Kyoto -
6
Starbucks Dazaifu oleh Kengo Kuma
Fukuoka -
7
O-sechi Jepang
Kuliner -
8
Area Tokyo yang Tak Pernah Terbayangkan
Tokyo -
9
Panduan Wisata ke Jepang
Tokyo -
10
Rumah Tua, Hakodate
Hokkaido
-
1
Panduan Bea Cukai Jepang
Rencana -
2
Patung Hachiko di Shibuya
Tokyo -
3
Panduan Membawa Obat ke Jepang
Rencana -
4
Skytree dan Kembang Api Sumidagawa
Tokyo -
5
Panduan Iklim dan Cuaca Jepang
Rencana -
6
Festival Persahabatan Indonesia-Jepang
Tokyo -
7
Pameran 'Early Ukiyo-e' di Chiba
Budaya -
8
Kembang Api Yodogawa
Osaka -
9
MyMizu, App Isi Ulang Air Gratis
Kuliner -
10
Nomor Telepon Darurat di Jepang
Rencana